Jumat, 11 Januari 2013

PROMIX



PROMIX adalah kombinasi yang ideal antara probiotic, herbal serta acidifier dengan bahan carrier CaCO3 yang mana semuanya mempunyai fugsi tersediri.
Probiotik yang digunakan anatara lain : Lactobacillus acidophilus ( LAB Bacteria) , Bifiidobacterium loggum, Aspergilus niger, Bacillus subtilis, Saccharomyces cerreviceae. 
Dll yang fungsinya adalah memebantu ketersediaan enzyme pengurai bahan pakan baik enzyme amylase yang memecah karbohidrat, enzyme lipase yang memecah lemak dan enzyme protease yang memecah protein sehingga apapun pakan yang digunakan akan lebih banyak terserap oleh tubuh ( TDN naik= Total digesty Nutrient naik )  dan  effesiensi pakan akan bertambah dan FCR ( Feed Convertion Ratio) akan ditekan. Probiotic yang ada tiap 1 gram PROMIX terdapat  dalam jumlah jutaan s/d milyaran sel bakteri dan microbia, sehingga mampu membantu pemecahan karbohidrat, lemak dan protein dalam waktu yang lebih singkat jadi pada saat harus keluar sebagai faeces betul-betul hanya sisa pakan yang ada saja yang terbuang, maka kotoran menjadi tidak berbau.
Herbal yang ada secara total adalah herbal yang mengandung Curcumin, bahan metabolit sekunder dari Temu lawak dan kunyit yang dari berbagai penelitian terbukti meningkatkan nafsu makan, serta mengandung Zingiberon dan gingeron yang terdapat dalam Zingiber officinale ( jahe) yang berfungsi meningkatkan stamina tubuh seta berkasiat sebagai fitobiotik yang effective  ( antibiotic alami yang berasal dari tumbuhan)
Acidifier yang ada akan menjaga pH agar stabil dalam kondisi pH yang baik bagi tubuh.
Carier  CaCO3 merupakan carrier yang dipilih berpengaruh baik bagi tubuh. Ion Ca+terbukti berpengaruh terhadap metabolisme tubuh khususnya dalam pemebentukan hemoglobin atau sel darah merah, sehinnga bila kondisi peredaran darah baik maka ternak akan sehat.
Ion Ca+ juga berfungsi untuk pertumbuhan tulang , paruh dan gigi serta kerabang telur, sehingga bila PROMIX diberikan akan membuat kerabang telur makin kuat dan tidak mudah rapuh/memperkuat cangkang telur.
Penggunaan dicampurkan ke pakan dengan dosis 1 – 2 kg/ton.
Harga :
  • Kemasan allumunium foil 1 kg Rp 17.000,-
  • Ke Kemasan ember 10 kg harga per kg Rp 16.000,-
  • Kemasan pail 20 kg harga per kg Rp 15.000,-
  • Kemasan Zak isi 25 kg  harga per kg Rp 14.000,-

1 komentar:

Moises Gusmao mengatakan...

selamat siang pak....
saya di kupang.saya mau membeli promix dari bapak sebanyk 50 kg artinya saya membeli 2 zak isi 25 kg tiap zak....apa bisa dikirim ke Kupang???balas ke email saya aja tigerliras@yahoo.com

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Lady Gaga, Salman Khan